Home » , » Cara Mengganti Background Template Yang Bukan Bawaan Asli Blogger

Cara Mengganti Background Template Yang Bukan Bawaan Asli Blogger

Posted by Catatan Wong Awam on Saturday 2 July 2016

Selamat malam kawan semua, malam ini sya akan share bagaimana cara mengganti template blog kalian yang "bukan bawaan blogger" itu sendiri, untuk kasus ini maka kita harus meng edit langsung di CSS nya. tapi sebelumnya jangan lupa untuk di backup terlebih dahulu template nya supaya kalau ada kesalahan dan error kita tidak bisa memperbaikinya bisa kita retore dari template yang sebelumnya kita backup tadi. okey langsung saja yang pertama adalah login blogger kalian lalu pilih ke Template , perhatikan gambar di bawah.


lalu kita piliha Edit HTML, maka akan tampil script yang cukup banyak seperti di bawah ini..


setelah itu kawan cari script ini body di text editor tersebut. kalau punya saya ada di garis bawahi. langsung saja ganti pada script background menjadi  background:url(nama url gambar kalian);, setelah itu di simpan dan Insya Allah sudah berubah tampilannya.

Oke cukup sekian mohon maaf apabila ada kekurangan. semoga bermanfaat

Regards,



0 comments:

Post a Comment

Translate

.comment-content a {display: none;}